Senin, 19 Desember 2011

Menghadapi Ikan Hiu

Bayangkan suatu ketika andasedang asik menyelam....
Tiba-tiba seekor hiu putih mendekat!
Apa yang andalakukan ?
Ingat, pada dasarnya hiu menyerang manusia karena rasa penasaran.
Dan yang memancing rasa penasaran mereka adalah: objek bergerak.
itu sebabnya perenang dan peselancar sering diserang hiu, karena hiu penasaran dengan kaki manusia yang bergerak-gerak di atas air.
Hiu juga sangat tertarik dengan bau darah, apalagi penciuman nya sangat tajam.
Jadi kalo ketemu Hiu, pastikan anda jangan banyak bergerak yang aneh-aneh, dan jangan datang bulan (khusus cewe).

Dengan trik berikut, manusia bisa membuat Hiu tersebut diam tidak bergerak,
SANGAT SULIT dipelajari, tapi barangkali bisa menyelamatkan nyawa.

"Gimana cara nya ?.... "

Pegang Hidung nya .... Saya gak bercanda lho!
Dengan nyali dan ketenangan, biarkan hiu perlahan mendekat...
Lalu julurkan tangan ke arah Hidung nya, hati-hati jangan kena mulut apalagi giginya...
Usap-usap lah hidung si Ikan Hiu ...
Dan... Hiu tersebut akan diam tidak bergerak...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar